Coconut ice (es kelapa muda)

Dipos pada February 21, 2022

Coconut ice (es kelapa muda)

Anda sedang mencari inspirasi resep Coconut ice (es kelapa muda) yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Coconut ice (es kelapa muda) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Coconut ice (es kelapa muda), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Coconut ice (es kelapa muda) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Coconut ice (es kelapa muda) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Coconut ice (es kelapa muda) memakai 5 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Sesimple namanya semudah itu bikinnya... Cocok banget untuk pelepas dagaha Dan penghilang dehidrasi.. #PejuangGoldenBatikApron #week10

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Coconut ice (es kelapa muda):

  1. 1 butir kelapa muda
  2. 125 gram nata de coco
  3. 2 sdm selasih
  4. 3 sdm gula pasir (sesuaikan selera)
  5. secukupnya Es Batu

Langkah-langkah untuk membuat Coconut ice (es kelapa muda)

1
Siapkan kelapa muda murni, belum Ada campuran ya.. saya beli Di abang2 pinggir jln
Coconut ice (es kelapa muda) - Step 1
2
Rendam biji selasih dgn air panas, serta siapkan jg nata de coco
Coconut ice (es kelapa muda) - Step 2
Coconut ice (es kelapa muda) - Step 2
3
Masukkan semua bahan aduk kemudian Beri gula pasir aduk lagi
Coconut ice (es kelapa muda) - Step 3
Coconut ice (es kelapa muda) - Step 3
4
Terakhir masukkan es Batu Dan siap untuk berbuka puasa.
Coconut ice (es kelapa muda) - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Es sagu mutiara chia seed

Es sagu mutiara chia seed

Buat buka puasa ok jg nih.simpeeelnya ya dong😉😉😉🤗🤭 Happy cooking😍😍😍😘 #IdeMasak

Biji Salak

Biji Salak

Source: @heny_rosita https://cookpad.com/id/r/11472807 1 hari sebelum Ramadhan suami minta dibuatin Biji Salak. Dalem hati bergumam, Ya ampun apaan Biji Salak? Gimana cara buatnya? Karena kalo beli takjil amat sangat jarang beli makanan manis, sukanya yang asin-asin macem pempek, martabak, dan gorengan lainnya. Ah tapi tenang aja pasti resepnya ada di aplikasi cookpad. Jadi iya in aja dulu dan jawab, "oke lusa buka puasa makan itu." Dan pas browsing di app cookpad ada dong resepnya. Senang jadi tau rasa dan bisa bikin Biji Salak deeh, lebih seneng lagi ternyata semua orang di rumah approve sama rasanya. Thanks Mamah Cookpad. Terimakasih Mba @heny_rosita, resep Mba mantul. #Cookpadcommunity_Palembang #RamadanCamp_Misi5 #CeritaDapurHariIni

60 menit
Puding Lumut Mentega

Puding Lumut Mentega

Week 10 #PejuangGoldenBatikApron #PawonIbukHanif #CookpadCommunity_Tangerang #CookpadCommunity_id

10 orang
1 jam
Es cincau hijau

Es cincau hijau

#PejuangGoldenBatikApron

Buko pandan

Buko pandan

4 Porsi
1 Jam
Es Blewah

Es Blewah

Bulan puasa hari ke 7 enaknya buka dengan minum es blewah dicampur nata decoco serta selasih..... segarnya.

8 orang
20 menit
Kolak Pisang Ubi

Kolak Pisang Ubi

Wah ga kerasa Ramadhan sudah memasuki hari ke 4 ya. Gimana puasanya teman-teman cookpaders? Semoga lancar sampai hari kemenangan tiba ya. Oiya kali ini aku bikin takjil kolak pisang ubi. Favorit anak dan suami. Biasanya kalau adzan sudah berkumandangan pasti langsung yg dicari menu takjil dulu baru setelah itu makan berat. Hehehe. Sekalian aja deh aku ikut misi ke-5 dari Ramadan Camp. Bahan dan cara bikinnya gampang bgt. Rasanya manis cocok banget jadi hidangan pembuka di saat berbuka tiba. Source: Mommy Pashya Youtube Channel #Horas_MiGomakTakjilRamadan #CookpadCommunity_Sumut #RamadanCamp_Misi5 #PejuangGoldenBatikApron #CeritaDapurHariIni

Puding Cendol Nangka

Puding Cendol Nangka

Hallo sobat cookpaders ikut meramaikan #Semarakclover dengan tema #Ga_TakjilRamdhan Takjil untuk ramadhan ini puding nangka cendol ini sangat segar apalagi di makan dingin baru keluar dari kulkas segar . Perpaduan puding dari nangka cendol dan gula merah menambah rasa gurih dan manis . Resep dari kak Wiwiek Ginting sesama cookpadCommunity_Sumut .Maksih kak Wiwiek atas resepnya 😘 Source :@cnc_kitchen Resep aslinya : https://cookpad.com/id/r/13310431 #Horas_MiGomaktakjilRamadan #CookpadCommunity_Sumut #RamadanCamp_Misi5 #PejuangGoldenBatikApron #CeritaDapurHarilni

Strawberry Ice Cream

Strawberry Ice Cream

Masih ada whipping cream sisa buat Cheesecake. Dibuat es krim aja 😁

Es cao/ es campur

Es cao/ es campur

Bismillah.. Berawal dari kangen es cao. Dulu waktu sy kecil suka beli es cao yang ada di emak2 jualan pecel. Yang ini kebetulan sy modif sesuai selera dan bahan yg ada di rumah. #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunityTangerang #CocomtangPost_initakjilku

2 orang
10 menit
Es Buah Campur

Es Buah Campur

Cuaca pas panas,jadi seger minum es.Sekalian ingin meramaikan #RamadhanChamp_Misi5.es seperti ini saja yg sering dibuat saat puasa,ini jualan Mbah waktu msh ada.rasanya gurih seger dari santannya.Dan isianya bisa diganti sesuai selera,dan bahan yang ada saja.bisa ditambah potongan roti tawar,atau sagu mutiara. #PejuangGoldenBatikApron

Es Kuwut Melon

Es Kuwut Melon

Bismillahirrohmanirrohiim Misi ke 5 di Ramadan Camp kali ini Clue nya : “Yang bikin lapar mata, sebelum bedug jangan kabita! Apa itu ? Jawabannya adalah TAKJIL Ya…Di bulan Ramadan biasanya menjelang sore di tepi jalan banyak orang berjualan aneka jajanan takjil yang menarik, mulai dari aneka es, kolak dan jajanan manis & asin… Dan es adalah salah satu minuman yang diserbu pertamakali saat terdengar adzan maghrib…🤭 Bikin sendiri yuk takjilnya biar lebih hemat, enak & terjamin kebersihannya 🥰 Pas banget posbar mingguan coboy yang terpilih adalah mb @Ragil_wulan dimana kita berkreasi dengan meng-cooksnap resep beliau yang berhubungan dengan takjil sesuai dengan rekomendasi mamah CP yaitu ES KUWUT MELON Saya kreasikan dengan bahan yang ada di rumah ya mb… selasih saya ganti jelly dan kebetulan bunga telang sedang berbunga jadi saya buat simple sirup bunga telang 🤭 Kuwut dalam bahasa Bali berarti kelapa. Es Kuwut merupakan es kelapa yang dimodifikasi dengan berbagai macam bahan tambahan Minuman khas Bali ini berbahan dasar es kelapa muda yang diberi campuran melon, jeruk nipis, dan selasih. Sehingga punya rasa perpaduan manis dan asam. Resep asli : https://cookpad.com/id/r/16128917 #PokcoyTakjil_RagilWulan #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi5 #IdeTakjilDariMamah #IdeMasak #CeritaDapurHariIni #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabaya

Es kuwut melon

Es kuwut melon

Pertama buat di rumah , biasa nya tiap mkn diluar klo ada es kuwut pasti aku pesen . Asem manis segerr .. Pas utk berbuka hr ini . #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Tangerang #RamadanCamp_Misi5 #CeritaDapurHariIni #IdeMasak #Cocomtangpost_IniTakjilku

Mango Sago Jelly

Mango Sago Jelly

4 Orang
1 jam
Kolak Biji Salak

Kolak Biji Salak

Keinginan Pembuatan kolak biji salak karena saya seminggu yang lalu membeli ubi merah belum dibuat apa - apa, akhirnya punya ide sebelum bulan puasa ingin membuat kolak biji salak.

7 Porsi
90 menit
Es Buah Creamy

Es Buah Creamy

Di kang sayur yg suka lewat depan rumah, jual paket buah²an untuk es buah, lumayan lengkap buahnya. Cuma 15.000. Jadi lebih ekonomis, dari pada beli buah buahan satu satu. Ini sebetulnya sop buah, tapi pake fiber creme sebagai kuahnya dan SKM, warna pinknya itu dari buah naga... #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Tangerang #CookpadIndonesia #CocomtangPost #CocomtangPost_IniTakjilku #IdeMasak #RamadanCamp_Misi5 #ceritadapurhariini

Puding Roti Tawar Kukus

Puding Roti Tawar Kukus

Punya sisa roti tawar banyak mendekati expired. Tapi tenang saja masih bisa diolah menjadi makanan yg enak dan lezat. Bisa juga untuk dessert atau takjil buka puasa. Bikinnya pun gampang dan mudah. Terinspirasi resep dari mbak @ oppie https://cookpad.com/id/r/15961518. #PejuangGoldenBatikApron #Pudingrotitawar #rotitawar

Es Selendang Mayang Khas Betawi

Es Selendang Mayang Khas Betawi

Bismillahirrahmanirrohim.... GBA Minggu ke-10 Es selendang mayang isinya mirip seperti puding atau kue lapis yang terbuat dari tepung sagu Aren tp saya menggunakan tepung tapioka. Lapisan selendang mayang terdiri dari warna putih, merah muda dan hijau yang disiram dengan kuah santan dan gula merah. Warnanya membangkitkan selera untuk yang menikmati sajian ini. Nama Selendang Mayang berasal dari tokoh yang terkenal cantik dengan nama Mayang Sari. Cerita ini muncul pada awal 1900-an pada masyarakat Betawi. Cara membuat kue ini ternyata mudah loh tinggal canpur dan aduk cepat diapi sedang. Dan cetak diloyang. #Ramadancamp_misi5 #CeritaDapurHariIni #PejuangGoldenBatikApron #cookpad_id #cookpadcommunity_id #cookpadcommunity_bekasi

loyang 11x24 cm